Mencari Gethuk Pisang di Kediri ini cukup gampang. Karena di sepanjang jalan Dhoho kamu bakal menemukan lapak-lapak yang berjualan gethuk ini. Olahan dari pisang ini rasanya manis, sedikit asam dan rasa legitnya membuat lidah terkejut akan keenakannya. Gethuk Pisang ini dibentuk seperti lontong dan dibalut dengan daun pisang. Untuk membelinya, kamu harus berhati-hati memilih. Karena ada penjual yang biasanya membuat Gethuk dengan daun pembungkus yang tebal sekali.
Senin, 13 Februari 2017
Gethuk Pisang Kediri
Mencari Gethuk Pisang di Kediri ini cukup gampang. Karena di sepanjang jalan Dhoho kamu bakal menemukan lapak-lapak yang berjualan gethuk ini. Olahan dari pisang ini rasanya manis, sedikit asam dan rasa legitnya membuat lidah terkejut akan keenakannya. Gethuk Pisang ini dibentuk seperti lontong dan dibalut dengan daun pisang. Untuk membelinya, kamu harus berhati-hati memilih. Karena ada penjual yang biasanya membuat Gethuk dengan daun pembungkus yang tebal sekali.
Di Terbitkan oleh
Unknown
→
04.41
Kategory → Gethuk Pisang Kediri » Wisata Kuriner Kediri » Mata Elang
Langganan:
Posting Komentar
(
Atom
)
0 komentar :
Posting Komentar